Media Online Jurnal X
Rabu, Mei 18, 2022
  • News
  • Peristiwa
    • Cabul
    • Cubun
    • CURANMOR
    • DEMO
    • Demontrasi
    • Gantung Diri
    • Hanyut
    • Jambret
    • Kdrt
    • Kebakaran
    • Maling
    • Laka
    • Pemerasan
    • Modus
    • Penganiayaan
    • Narkoba
    • Penggelapan
    • Penipuan
    • Perampokan
    • Prostitusi
    • Razia
    • Tikoti
  • Nasional
  • Regional
    • SIANTAR
    • Simalungun
    • ASAHAN
    • Tebing Tinggi
    • Medan
    • Labuhan Batu
    • Tanjung Balai
    • Tapteng
  • Olahraga
No Result
View All Result
Media Online Jurnal X
No Result
View All Result
Media Online Jurnal X
No Result
View All Result
  • SIANTAR
  • ASAHAN
  • BATUBARA
  • BINJAI
  • DAIRI
  • DELI SERDANG
  • HUMBAHAS
  • JAKARTA
  • KARO
  • MADINA
  • RIAU
  • TAPUT
  • TOBA
Home Laka

Warga Dusun Tambun Luka Luka Tabrak Truk Barang Parkir Depan RM Sipintu Batu

Februari 3, 2021
Personil Unit Laka melihat kondisi Bona Simatupang opname di RS Vita Insani

Personil Unit Laka melihat kondisi Bona Simatupang opname di RS Vita Insani

Bagikan ke FacebookBagikan ke WhatsappBagikan ke TelegramBagikan ke Email

SIANTAR

Bona Supriono Simatupang (31) warga jalan Dusun Tambun, Kelurahan Tong Marimbun, Kecamatan Siantar Marimbun Kota Siantar harus opname kondisi luka luka setelah sepedamotornya Suzuki Satria FU BK 1343 WR menabrak truk Truck Barang Nissan BK 9422 LG yang lagi parkir didepan Rumah Makan (RM) Sipintu Batu jalan Parapat KM 4,5 Kelurahan Marimbun, Kecamatan Siantar Marimbun, Kota Siantar hari Rabu (2/10/2019) dini hari sekira pukul 03.00 Wib.

Sebelum kejadian, Bona mengendarai sepedamotor Suzuki Satria FU BK 1343 WR datang dari arah Simpang Dua hendak menuju arah Parapat. Setiba di Tempat Kejadian Perkara (TKP) sepedamotor dikendarai Bona tiba tiba menabrak belakang Truck Barang Nissan BK 9422 LG yang sedang diparkirkan oknum supir Febrianto Sitinjak (46) warga jalan Naga Huta Kecamatan Panombean Panei Kabupaten Simalungun di pinggir jalan sebelah kiri menuju arah Parapat.

Personil Unit Laka mengamankan barang bukti truk barang Nisan

Akibat tabrakan itu Bona pun terhempas dari atas sepedamotornya dan terkapar di aspal. Warga setempat menolong Febrianto kondisi luka luka dan berlumuran darah dengan membawa ke RS Vita Insani Jalan Merdeka, Kecamatan Siantar Timur, Kota Siantar.

Hanya saja kejadian tabrakan itu baru dilaporkan keluarga Bona ke kantor Unit Laka Sat Lantas Polres Siantar pada pagi harinya sekira pukul 07.00 Wib. Begitupun personil piket Unit Laka langsung menindak lanjuti dengan turun melakukan olah TKP sekaligus mengamankan barang bukti sepedamotor Suzuki Satria FU dan truk barang Nisan tersebut. Tidak itu saja, personil Unit Laka juga melihat kondisi Bona yang menjalani opname di RS Vita Insani.

Sementara itu Kasat Lantas AKP Septian Dwi Rianto, SH, SIK dikonfirmasi melalui Kanit Laka AIPDA Marojahan Nainggolan mengatakan terjadinya tabrakan itu diduga akibat kelalaian pengendara sepedamotor Suzuki Satria FU BK 1343 WR Bona Supriono Simatupang yang tidak memperhatikan truck nissan yang parkir didepan jurusannya yang menggunakan lampu hazad dan jalan diterangi lampu jalan.

“Kejadian tabrakan itu sedang ditangani dengan sudah mengamankan barang bukti keddua kendaraan kemudian akan diproses sesuai prosedur hukum yang berlaku,”ujar Marojahan Nainggolan mengakhiri. (Freddy)

ShareSendShareSend

Related Posts

Kapolres Siantar Bersama Plt. Wali Kota Tinjau Vaksinasi Pelajar SMP

Mei 18, 2022

SIANTAR Kapolres Siantar AKBP Fernando SH, SIK bersama Plt Wali Kota Siantar dr. Susanti Dewayani SpA meninjau vaksinasi Pelajar Tingkat...

Kapolres Tanjung Balai AKBP Triyadi memberikan Punishmen kepada dua Perwira

Kapolres Tanjung Balai Berikan Reward Kepada 21 Personil dan Punishment Ke 2 Perwira

Mei 17, 2022

TANJUNG BALAI Kapolres Tanjung Balai AKBP Triyadi SH. SIK memimpin langsung apel pemberian penghargaan atau rewards dan punishment kepada Personil...

Rans Entertaiment.Kolase (Foto : jurnalx.co.id/Romul0)

Raffi Ahmad Kagum Kawasan Medan Zoo, Rans Entertaiment dan Pemkot Medan Sepakat Akan Dijadikan Lokasi Wisata Representatif

Mei 17, 2022

MEDAN Wali Kota Medan, Bobby Nasution, bersama pemilik Rans Entertainment, Raffi Ahmad mengunjungi Medan Zoo di Jalan Bunga Rampai, Kecamatan...

Kapolres Siantar Pimpin Anev Mingguan Harkamtibmas 

Mei 17, 2022

SIANTAR Kapolres Siantar AKBP Fernando SH, SIK Pimpin pelaksanaan Anev Mingguan Harkamtibmas ke-1 pada bulan mei 2022 yang dihadiri Waka...

Bupati Simalungun Terima Kunker Pansus DPRD Sumut

Mei 17, 2022

SIMALUNGUN Bupati Simalungun diwakili Sekretaris Daerah (Sekda) Esron Sinaga menerima kunjungan kerja (kunker) Panitia Khusus (Pansus) DPRD Sumatera Utara (Sumut)...

Dirut PUD Suwarno bersama jajaran Komisi III DPRD Medan saat lakukan kunjungan kerja ke PUD Pasar Medan yang dipimpin Ketua Komisi III DPRD Medan Afif Abdillah. (Foto. Romulo)

Dirut PUD Pasar Medan Sambut Kunker Komisi III DPRD Medan, Afif: Kami Siap Berikan Dukungan

Mei 17, 2022

MEDAN Komisi III DPRD Medan mengadakan kunjungan kerja (kunker) ke PUD Pasar Medan, Selasa (17/5/2022). Pada dasarnya, Komisi III siap...

Discussion about this post

Trending Minggu Ini

  • Raffi Ahmad dan Bobby Nasution, Wali Kota Medan di Medan Zoo / Kebun Binatang Medan. (Foto Ist)

    Raffi Ahmad Akan Investasi di Kebun Binatang Medan, Siapkan Wahana Salju dan Binatang Baru

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Unit Reskrim Polsek Siantar Utara Ringkus Enam Pencuri Besi Rel KA di Gudang Botot UD Dalanta Horas

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • SMK N 1 Tebing Tinggi Gelar Perayaan Hardiknas

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Pedagang Hamil 2 Bulan Dicekik Anak Pengelolah Parkir Taman Bunga dan Seorang jukir, Suami Dipijak-pijak

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kapolres Tanjung Balai Ikuti Langsung Rekonstruksi Pembunuhan Sadis di Jalan Lingkar Utara

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Satres Narkoba Polres Siantar Ringkus Pria Jalan Aru Miliki Shabu 

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Media Online Jurnal X

© 2016-2021 Jurnal X - Designed by: Bang Ze

Navigate Site

  • Redaksi
  • Pedoman
  • Policy
  • Terms

Follow Us

No Result
View All Result
  • News
  • Peristiwa
    • Cabul
    • Cubun
    • CURANMOR
    • DEMO
    • Demontrasi
    • Gantung Diri
    • Hanyut
    • Jambret
    • Kdrt
    • Kebakaran
    • Maling
    • Laka
    • Pemerasan
    • Modus
    • Penganiayaan
    • Narkoba
    • Penggelapan
    • Penipuan
    • Perampokan
    • Prostitusi
    • Razia
    • Tikoti
  • Nasional
  • Regional
    • SIANTAR
    • Simalungun
    • ASAHAN
    • Tebing Tinggi
    • Medan
    • Labuhan Batu
    • Tanjung Balai
    • Tapteng
  • Olahraga

© 2016-2021 Jurnal X - Designed by: Bang Ze