advertising
Media Online Jurnal X
  • News
  • Peristiwa
    • Cabul
    • Cubun
    • CURANMOR
    • DEMO
    • Demontrasi
    • Gantung Diri
    • Hanyut
    • Jambret
    • Kdrt
    • Kebakaran
    • Maling
    • Laka
    • Pemerasan
    • Modus
    • Penganiayaan
    • Narkoba
    • Penggelapan
    • Penipuan
    • Perampokan
    • Prostitusi
    • Razia
    • Tikoti
  • Nasional
  • Regional
    • SIANTAR
    • Simalungun
    • ASAHAN
    • Tebing Tinggi
    • Medan
    • Labuhan Batu
    • Tanjung Balai
    • Tapteng
  • Olahraga
No Result
View All Result
Selasa, 28 Maret 2023
Media Online Jurnal X
No Result
View All Result
Media Online Jurnal X
No Result
View All Result
  • SIANTAR
  • ASAHAN
  • BATUBARA
  • BINJAI
  • DAIRI
  • DELI SERDANG
  • HUMBAHAS
  • JAKARTA
  • KARO
  • MADINA
  • RIAU
  • TAPUT
  • TOBA
  • Berita Terkini
  • Berita Nasional
  • Berita Terpopuler
Home News

Kementerian PUPR Serahkan IPA Berbiaya Rp17,5 Miliar Kepada Pemko Tanjung Balai

Jurnalx.co.id by Jurnalx.co.id
01/03/2020
in News, Tanjung Balai
A A
21
SHARES
56
VIEWS
Bagikan ke FacebookBagikan ke WhatsappBagikan ke TelegramBagikan ke Email

TANJUNG BALAI

Kementerian PUPR melalui Balai Prasarana Permukiman Wilayah Sumatera Utara (Sumut) menyerahkan Instalasi Pengolahan Air (IPA) atau Water Treatment Plants (WTP) berbiaya sekitar Rp17,5 Miliar kepada Pemerintah Kota (Pemko) Tanjung Balai.

IPA itu diterima Wali Kota Tanjung Balai H.M Syahrial, SH, MH melalui Asisten Pemerintahan Nurmalini Marpaung dari Kepala Balai Prasarana Permukiman Wilayah Sumut, Syafriel Tansier yang disaksikan Plt. Dirut PDAM Tirta Kualo, Yuhdi Gobel, Ketua TP-PKK Tanjung Balai Hj Sri Silvisa Novita M Syahrial dan Anggota DPRD Tanjung Balai, Hj. Artati di WTP VI di Pantai Olang, Kelurahan Sijambi, Kecamatan Datuk Bandar, Kota Tanjung Balai Hari Jumat, (28/2/2020).

Asisten Pemerintahan, Nurmalini Marpaung mengatakan atas nama Pemko Tanjung Balai mengucapkan terima kasih kepada Balai Prasarana Permukiman Wilayah Sumut yang telah menganggarkan dana pembangunan IPA tersebut hingga selesai saat ini dan berharap nantinya dapat membantu tersedianya air bersih untuk masyarakat yang berada di Kecamatan Datuk Bandar yang selama ini masih mengalami krisis air bersih.

“Dengan sudah diterimanya IPA ini, kami mengharapkan PDAM Tirta Kualo Tanjung Balai dan semua pihak serta masyarakat untuk turut serta merawat Insfratruktur IPA ini dengan baik dan memungsikan sesuai peruntukannya agar betul-betul serius menangani masalah ketersediaan air bersih di Kota Tanjung Balai khususnya di Kecamatan Datuk Bandar,”ujar Nurmaini.

Lebih lanjut, Nurmaini menambahkan pembangunan jalan dan pengadaan lampu penerangan menuju WTP VI sudah dianggarkan di Dinas PUPR Kota Tanjung Balai, mudah mudahan pada tahun 2021 mendatang semua fasilitas tersebut selesai.

Sementara itu, Kepala Balai Prasarana Permukiman Wilayah Sumut, Syafriel Tansier mengatakan, pembangunan IPA oleh pemerintah pusat (Kementerian PUPR) ini melalui proses dan lumayan panjang, untuk memenuhi kebutuhan air bersih bagi warga Kota Tanjung Balai.

“IPA yang dibangun menelan anggaran mencapai Rp17,5 Miliar ini berkapasitas 50 liter per detik mampu melayani 4.000 Kepala Keluarga atau KK atau sama dengan 20 ribu jiwa,”kata Syafriel

Syafriel berharap Pemko Tanjung Balai dapat memelihara dengan baik dan mengalokasikan anggaran daerah untuk pembangunan jaringan serta mengadakan listrik/PLN agar IPA tersebut bisa segera difungsikan untuk memenuhi kebutuhan air bersih bagi masyarakat.

“Kami berharap setelah diserahkan infrastruktur IPA ini, Pemko Tanjung Balai segara berbenah untuk melanjutkannya dengan menyiapkan anggarannya untuk menindaklanjuti prasarana lanjutan agar Pengoperasian WTP VI dapat segera dirasakan manfaatnya oleh masyarakat Tanjung Balai,”katanya.

Plt Direktur PDAM Tirta Kualo, Yuhdi Gobel mengucapkan terima kasih kepada Kementerian PUPR, Direktorat Jenderal Cipta Karya melalui Balai Wilayah Prasarana Permukiman Wilayah Sumut karena pihaknya sangat terbantu atas keberadaan IPA tersebut, sebab selama ini air bersih menjadi persoalan yang selalu dikeluhkan masyarakat.

“Demi memenuhi kebutuhan air bersih bagi masyarakat, kami akan berupaya maksimal memungsikan IPA atau WTP ini. Kita yakin, setelah berfungsi nanti, masyarakat Kecamatan Datuk Bandar tidak akan kekurangan air bersih,” ujarnya.

Usai serah terima IPA, acara dilanjutkan dengan peninjauan fasilitas IPA yang ada serta pemberian santunan tali kasih kepada anak yatim/piatu dan cenderamata oleh Ketua TP-PKK Tanjung Balai berupa Batik Kito kepada Kepala Balai Prasarana Permukiman Wilayah Sumut beserta rombongan.

Penulis : Irawan,  Editor : Freddy Siahaan

Share8SendShareSend

Berita Terkait

Kapolda Sumut, Irjen RZ Panca Putra S, memimpin Sertijab Direktur (Dir) Reserse Narkoba dan Direktur Reserse Kriminal Umum (Reskrimum). (Foto Ist)

Kapolda Sumut Pimpin Langsung Sertijab Tiga Direktur

Maret 28, 2023

MEDAN Kapolda Sumut, Irjen RZ Panca Putra S, memimpin serah terima jabatan (Sertijab) Direktur (Dir) Reserse Narkoba dan Direktur Reserse...

Kapolda Sumut, Irjen Pol RZ Panca Putra S - Tol Sinaksak

Jelang Idul Fitri 1444 H, Kapolda Sumut Harapkan Perbaikan Jalan Rusak Dan Jalan Tol Sinaksak Selesai

Maret 28, 2023

MEDAN Kapolda Sumut, Irjen Pol RZ Panca Putra S berupaya memberikan pelayanan maksimal kepada masyarakat, terutama menjelang perayaan Idulfitri 1444...

PP-IPK.Foto Ilustrasi

Ciptakan Situasi Kondusif Di Belawan, PP Dan IPK Buat MoU Dihadapan Kapolres

Maret 27, 2023

MEDAN Dalam rangka menciptakan situasi kondusif selama bulan suci Ramadhan, ormas Pemuda Pancasila ( PP) dan IPK ( Ikatan Pemuda...

Kapolres Tanjung Balai AKBP Ahmad Yusuf Afandi SIK, MM

Kapolres Tanjung Balai Tegaskan Pelaku Premanisme dan Genk Motor Tidak Diberikan SKCK Persyaratan Melamar Kerja

Maret 27, 2023

TANJUNG BALAI Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) yang menjadi syarat adminitrasi kelengkapan berkas dalam melamar suatu pekerjaan yang dikeluarkan oleh...

Pelaku AJS diapit Polisi Polsek Teluk Nibung

Polsek Teluk Nibung Tangkap Seorang Nelayan Diduga Lakukan Penipuan

Maret 27, 2023

TANJUNG BALAI Polsek Teluk Nibung Polres Tanjung Balai meringkus seorang nelayan berinisial AJS (45) warga Dusun II Sei Serindan, Kecamatan...

Kapolres Siantar AKBP Fernando SH, SIK bersama Ketua Bhayangkari Cabang Polres Siantar Ny. Mourine Fernando melaksanakan kegiatan pembagian bantuan sosial (Bansos) kepada masyarakat pemulung di Tanjung Pinggir

Kapolres Siantar Bersama Ketua Bhayangkari Cabang Berikan Bansos Kepada Masyarakat Pemulung Tanjung Pinggir

Maret 27, 2023

SIANTAR Kapolres Siantar AKBP Fernando SH, SIK bersama Ketua Bhayangkari Cabang Polres Siantar Ny. Mourine Fernando melaksanakan kegiatan pembagian bantuan...

Discussion about this post

Populer Hari Ini

News

Kapolres Siantar Pimpin Upacara Sertijab Wakapolres Dan Dua Kapolsek

Maret 24, 2023
News

Kapolres Siantar Terima Kunjungan Tim Itwasda Polda Sumut Dalam Rangka Pelaksanaan Audit Kinerja Tahap I TA 2023

Maret 25, 2023
News

Kapolres Simalungun Pimpin Upacara Sertijab Kapolsek Perdagangan Dan Dolok Silau

Maret 25, 2023

Berita JurnalX Terkini

Kapolda Sumut, Irjen RZ Panca Putra S, memimpin Sertijab Direktur (Dir) Reserse Narkoba dan Direktur Reserse Kriminal Umum (Reskrimum). (Foto Ist)

Kapolda Sumut Pimpin Langsung Sertijab Tiga Direktur

Maret 28, 2023
Kapolda Sumut, Irjen Pol RZ Panca Putra S - Tol Sinaksak

Jelang Idul Fitri 1444 H, Kapolda Sumut Harapkan Perbaikan Jalan Rusak Dan Jalan Tol Sinaksak Selesai

Maret 28, 2023
PP-IPK.Foto Ilustrasi

Ciptakan Situasi Kondusif Di Belawan, PP Dan IPK Buat MoU Dihadapan Kapolres

Maret 27, 2023
Kapolres Tanjung Balai AKBP Ahmad Yusuf Afandi SIK, MM

Kapolres Tanjung Balai Tegaskan Pelaku Premanisme dan Genk Motor Tidak Diberikan SKCK Persyaratan Melamar Kerja

Maret 27, 2023

Berita Lainnya

Pelaku AJS diapit Polisi Polsek Teluk Nibung

Polsek Teluk Nibung Tangkap Seorang Nelayan Diduga Lakukan Penipuan

Maret 27, 2023
Kapolres Siantar AKBP Fernando SH, SIK bersama Ketua Bhayangkari Cabang Polres Siantar Ny. Mourine Fernando melaksanakan kegiatan pembagian bantuan sosial (Bansos) kepada masyarakat pemulung di Tanjung Pinggir

Kapolres Siantar Bersama Ketua Bhayangkari Cabang Berikan Bansos Kepada Masyarakat Pemulung Tanjung Pinggir

Maret 27, 2023
Ketua Institute Law And Justice (ILAJ) Fawer Sihite

Ketua DPRD Siantar Tidak Berani Debat, ILAJ Minta MA dan Mendagri Tolak Hasil Pansus Angket

Maret 27, 2023
Kapolres Simalungun AKBP Ronald F.C Sipayung, S.H, S.I.K, M.H berikan Arahan Perintah Pimpinan (APP) kepada 20 Bintara Remaja (Baja)

Kapolres Minta Baja Polda Sumut Penempatan Polres Simalungun Jangan Kecewakan Masyarakat

Maret 27, 2023

Baca Juga

Pelaku MR dan barang bukti sudah diamankan

Sat Resnarkoba Polres Siantar Ringkus Pemuda Gang Cumi Cumi Bawa Ganja 11,47 Gram di Jalan Volly 

Maret 27, 2023
Tim Polda Sumut mengecek tempat kejadian perkara (TKP) yang menjadi lokasi meninggalnya Bripka Arfan Saragih di Desa Simullop, Kelurahan Siogung-ogung, Kecamatan Pangururan, Kabupatem Samosir. (Foto Ist)

Dalami Kematian Bripka Arfan Saragih, Polda Sumut Cek Kembali TKP

Maret 27, 2023
Kader Partai Nasdem Medan, Lailatul Badri bersama dengan Anwar Bakti Institute membuka " Dapur Umum " pada bulan suci Ramadhan 1444 H di Jalan Bambu, Medan. (Foto Ist)

Selama Ramadhan, Lailatul Badri Dan Anwar Bakti Institute Buka Dapur Umum Hidangan Puasa Gratis

Maret 27, 2023
Ruslan alias Lan warga Jalan Veteran Pasar VIII Gang Sawit Desa Manunggal Kecamatan Medan Helvetia yang berbelanja memakai uang palsu. (Foto Ist)

Beli Cabai Pakai Upal Di Pasar Sore Medan Labuhan, Pria Ini Nyaris Diamuk Massa

Maret 26, 2023

Populer Sepekan

Kapolres Siantar AKBP Fernando SH, S.I.K pimpin upacara serah terima jabatan (Sertijab) Wakapolres dan dua Kapolsek
News

Kapolres Siantar Pimpin Upacara Sertijab Wakapolres Dan Dua Kapolsek

Maret 24, 2023
Kapolres Siantar AKBP Fernando SH, SIK menerima kunjungan Tim Audit dari Itwasda Polda Sumut

Kapolres Siantar Terima Kunjungan Tim Itwasda Polda Sumut Dalam Rangka Pelaksanaan Audit Kinerja Tahap I TA 2023

Maret 25, 2023

Hotman Paris Hutapea -Bripka Arfan Saragih. (Foto Ist)

Respon Kasus Kematian Bripka Arfan Saragih, Hotman Paris : Kasus Ini Aneh Bin Ajaib Jadi Mabes Polri Harus Menariknya Agar Objektif

Maret 25, 2023

Alm Bripka Arfan Saragih. (Foto Ist)

Kasus Kematian Bripka Arfan Saragih Dinilai Janggal, Polda Sumut Tarik Kasus Dari Polres Samosir

Maret 25, 2023

Kapolsek Siantar Utara AKP Herli Damanik SH bersama Kasat Reskrim Polres Siantar AKP Banuara Manurung SH pimpin evakuasi temuan mayat Tomas Hutabarat di TKP

Kapolsek Siantar Utara Pimpin Evakuasi Temuan Mayat Depan Warung Nasi Salero Minang

Maret 26, 2023

Media Online Jurnal X

© 2016-2023 Jurnal X



wisata indonesia - destinasi wisata terpopuler Rotasi Asia - Berita Terkini Spot Wisata Danau Toba Terbaik destinasi wisata duniaBarak ID

Navigate Site

  • Redaksi
  • Pedoman
  • Policy
  • Terms

Follow Us

No Result
View All Result
  • News
  • Peristiwa
    • Cabul
    • Cubun
    • CURANMOR
    • DEMO
    • Demontrasi
    • Gantung Diri
    • Hanyut
    • Jambret
    • Kdrt
    • Kebakaran
    • Maling
    • Laka
    • Pemerasan
    • Modus
    • Penganiayaan
    • Narkoba
    • Penggelapan
    • Penipuan
    • Perampokan
    • Prostitusi
    • Razia
    • Tikoti
  • Nasional
  • Regional
    • SIANTAR
    • Simalungun
    • ASAHAN
    • Tebing Tinggi
    • Medan
    • Labuhan Batu
    • Tanjung Balai
    • Tapteng
  • Olahraga

© 2016-2023 Jurnal X



wisata indonesia - destinasi wisata terpopuler Rotasi Asia - Berita Terkini Spot Wisata Danau Toba Terbaik destinasi wisata duniaBarak ID